Ujian Seminar Hasil Penelitian Pak Yohannes Kurniawan

IMG_0257Jakarta, 1 Juli 2015 telah diselenggarankan Ujian Seminar Hasil penelitian mahasiswa DRM atas nama Yohanes Kurniawan [1540000515] dengan judul disertasi “PENGARUH KEMAMPUAN INTERAKSI SOSIAL, KEPEMIMPINAN PENGETAHUAN, DAN KARAKTERISTIK TEKNOLOGI INFORMASI TERHADAP KEMAMPUAN KNOWLEDGE MANAGEMENT UNTUK PENINGKATAN KINERJA LAYANAN RUMAH SAKIT” yang bertempat di Meeting Rektorat Kampus Syahdan Binus University.

IMG_0260IMG_0257Ujian tersebut dihadiri Komisi Pembimbing  (sebelah kanan) Raymondus Raymond Kosala, Ph.D. dan Dr. Dyah Budiastuti. sebagai Ko-Promotor. Prof. Dr. Ir. Harjanto Prabowo, M.M. sebagai Promotor sekaligus Ketua Sidang pada ujian Seminar Hasil Penelitian tersebut.

IMG_0261Pada Ujian Seminar Hasil penelitian hari itu Pak Yohannes Kurniawan [1540000515] berhasil lulus. Dari hasil ujian tersebut Komisi Pembimbing  meminta untuk melanjutkan ke tahapan Sidang Tertutup paling lambat 1 – 2 bulan dari hari pelaksanaan ujian Seminar Hasil Penelitian sudah harus mengumpulkan disertasi untuk maju ke Sidang tertutup dengan sering berdiskusi serta memperhatikan masukan/saran Komisi Pembimbing.

Taufik